1. Hardware [kembali]

.


LED

Resistor


Seven Segment 


Arduino 





Power Supply 




2. Rangkaian [kembali]







3. Listing Program [kembali]

byte pin[] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}; //Deklarasi pin yang digunakan pada 7-segment dengan tipdata byte

void setup() //Semua kode dalam fungsi ini hanya dieksekusi sekali

{ for (int i = 0; i < 9; i++) //Kondisi perulangan dari 0 hingga batas kecil dari 9; Increase

{

pinMode(pin[i], OUTPUT); //Deklarasi pin yang digunakan sebagai OUTPUT

}

}

void loop()   //Semua kode dalam fungsi ini di eksekusi berulang

{

digitalWrite(2, LOW);

digitalWrite(3, LOW);

digitalWrite(4, LOW);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, LOW);

digitalWrite(7, LOW);

digitalWrite(8, LOW);

digitalWrite(9, LOW);


delay (1000);

digitalWrite(2, LOW);

digitalWrite(3, HIGH);

digitalWrite(4, HIGH);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, HIGH);

digitalWrite(7, LOW);

digitalWrite(8, LOW);

digitalWrite(9, LOW);

 

delay (1000);

digitalWrite(2, LOW);

digitalWrite(3, LOW);

digitalWrite(4, LOW);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, LOW);

digitalWrite(7, LOW);

digitalWrite(8, HIGH);

digitalWrite(9, LOW);

delay (1000);

}



4. Flowchart [kembali]





5. Video [kembali]




6. Analisa [kembali]

1.       1. Apa itu seven segment ?

Jawab :

Layar tujuh segmen (bahasa InggrisSeven-segment display (SSD)) adalah salah satu perangkat layar untuk menampilkan sistem angka desimal yang merupakan alternatif dari layar dot-matrix. Layar tujuh segmen ini sering kali digunakan pada jam digital, meteran elektronik, dan perangkat elektronik lainnya yang menampilkan informasi numerik. Layar tujuh segmen ini terdiri dari 7 buah LED yang membentuk angka 8 dan 1 LED untuk titik/DP. Angka yang ditampilkan di seven segmen ini dari 0-9. Cara kerja dari seven segmen disesuaikan dengan LED. LED merupakan komponen diode yang dapat memancarkan cahaya. kondisi dalam keadaan ON jika sisi anode mendapatkan sumber positif dari Vcc dan katode mendapatkan sumber negatif dari ground.

2.     2. Jelaskan perbedaan seven segment common anoda dan katoda dari logika yang diberikan ?

Jawab :

·         Apabila digunakan seven segment common anoda maka segmen akan aktif saat diberikan logika output LOW agar LED nya menyala.Karena anoda (+) memiliki tegangan tinggi sehingga cammon katoda akan aktif jika diberi logika rendah (aktif LOW). Sehingga programnya untuk mengaktifkan LED adalah

 

byte pin[] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9}; //Deklarasi pin yang digunakan pada 7-segment dengan tipe data byte

void setup()  //Semua kode dalam fungsi ini hanya dieksekusi sekali

{ for (int i = 0; i < 9; i++) //Kondisi perulangan dari 0 hingga batas kecil dari 9; Increase

{

pinMode(pin[i], OUTPUT); //Deklarasi pin yang digunakan sebagai OUTPUT

}

}

void loop()   //Semua kode dalam fungsi ini di eksekusi berulang

{

digitalWrite(2, LOW);

 digitalWrite(3, HIGH);

digitalWrite(4, HIGH);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, HIGH);

digitalWrite(7, LOW);

 digitalWrite(8, LOW);

digitalWrite(9, LOW);

 

delay (1000);

digitalWrite(2, LOW);

 digitalWrite(3, LOW);

digitalWrite(4, LOW);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, LOW);

digitalWrite(7, LOW);

 digitalWrite(8, LOW);

digitalWrite(9, LOW);

 

delay (1000);

digitalWrite(2, LOW);

digitalWrite(3, LOW);

digitalWrite(4, LOW);

digitalWrite(5, HIGH);

digitalWrite(6, LOW);

digitalWrite(7, LOW);

digitalWrite(8, HIGH);

digitalWrite(9, LOW);

delay (1000);

 

}

 

·         Namun seven segment common katoda maka segmen akan aktif saat diberikan logika output HIGH agar LED nya menyala.Karena katoda (-) memiliki tegangan rendah sehingga cammon katoda akan aktif jika diberi logika tinggi (aktif HIGH). Dari listing di atas tinggal di ubah LOW menjadi HIGH,dan HIGH menjadi LOW

 

3.       3. Jelaskan analisa percobaan yang dilakukan dengan menganalisa program yang digunakan ?

Jawab :

Dari listing program diatas dapat dijelaskan bahwa kita memakai seven segment anoda dimana segmen akan aktif saat diberikan logika output LOW agar LED nya menyala.Karena anoda (+) memiliki tegangan tinggi sehingga cammon katoda akan aktif jika diberi logika rendah (aktif LOW) ,dimana program akan menampilkan output yaitu 7. 9. 5.

Untuk menampilkan angka 7 ,pin pada 2,7,8,9 diberikan logika LOW dan selebihnya HIGH agar lednya menyala

Untuk menampilkan angka 9 ,pin pada 2,3,4,6,7,8,9 diberikan logika LOW dan selebihnya (pin 5 ) HIGH agar lednya menyala

Untuk menampilkan angka 5 ,pin pada 2,3,4,6,7,9 diberikan logika LOW dan selebihnya HIGH agar lednya menyala 



7. Link Download [kembali]

File Rangkaian klik disini

Video Simulasi Rangkaian klik disini

Listing Program klik disini

Flowchart  klik disini

Datasheet Arduino UNO klik disini

Datasheet Seven Segment klik disini

HTML klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar